Jumat, 16 Juni 2017

KULIAH LAPANGAN ARSITEKTUR



Kuliah Lapangan Arsitektur( KLA) merupakan acara tahunan di setiap angkatan yang wajib di ikuti oleh suluruh mahasiswa Arsitektur Gunadarma. kunjungan KLA kali ini kami semua satu angkatan menuju Hongkong-Macau-Shenzhen (hosema). kami disana selama 5 hari. hari pertama kedua di Hongkong, hari ketiga di Macau dan hari keempat dan kelima di Shenzhen. 

awal perjalanan kami di mulai dari Bandara International Soekarno-Hatta menuju Hongkong pada pukul 6:25 am waktu jakarta dan tiba di hongkong sekitar jam 12 siang. dan setiba disana, kami langsung menuju restaurant untuk makan siang dan persiapan untuk perjalanan selanjutnya.

Hasil gambar untuk bandara soetta
Bandara Soetta

Hasil gambar untuk bandara hongkong
Bandara Hongkong

setelah makan siang. kunjungan awal kami. kami menuju Avenue of stars dan Star Ferry. di avenue of stars di sana kami melakukan pengamatan dan pengambilan gambar.

 avenue of stars

 star ferry

hari berikutnya. kami melanjutkan kembali ke tempat kunjungan lain. kali ini kami mengunjungi Madame Tussauds, Repulse Bay & Beaches dan Masjid Ammar. stelah kunjungan tersebut perjalanan di lanjutkan menuju macau dengan menaiki kapal ferry.

 Madame Tussauds

Repulse Bay & Beaches

Masjid Ammar

setibanya kami di macau.perjalanan kami langsung menuju Macau Tower lalu A-ma Temple,trus di lanjutkan dengan makan malam dan check-in hotel. di hari berikutnya. kami mengunjungi Senado Square, Ruins St. Paul, Venetian Macau. kemudian menuju pelabuhan untuk menyebrang kembali menuju Shenzen.

Macau Tower

A-Ma Temple
St Paul

Egg Tart merupakan makanan Khas Macau

Venetian Macau

setibanya kami di Shenzhen. kami langsung menuju Louhu Commercial City (tempat perbelanjaan yang ada di Shenzhen), Splendid China dan Window Of The World.
Louhu Commercial City

Window Of The World

Splendid China
dan hari terakhir kami di sana. kami mengunjungi Shenzhen Bay Sport Shenzhen. setelah kami menuju tempat tersebut. perjalanan kami di lanjutkan kembali menuju imigrasi untuk melanjutkan perjalan menuju Bandara Hongkong untuk menuju kembai ke Indonesia.


Shenzhen Bay Sport Center

MADAME TUSSAUDS HONGKONG

Hasil gambar untuk madame tussauds DI HONGKONG


Madame Tussauds Hong Kong, yang merupakan bagian dari jaringan museum lilin terkenal yang dibentuk oleh Marie Tussaud dari Perancis, terletak di Peak TowerPulau Hong Kong, Hong Kong. Museum tersebut merupakan museum Madame Tussauds pertama di Asia, yang kedua berada di Shanghai, yang dibuka pada 2006 dan cabang ketiga di Singapura yang dibuka pada 2014. Cabang Hong Kong menyimpan sekitar 100 patung lilin houses dari tokoh-tokoh yang terkenal di mancanegara, dengan tokoh-tokoh Asia meliputi lebih dari sepertiganya, enam belas diantaranya adalah orang Hong Kong. Patung-patung lilin tersebut ditampilkan dalam rangkaian setting bertema seperti Hong Kong Glamour, Music Icons, Historical and National Heroes, The Champions dan World Premiere.



patung di bawah ini merupakan proses awal pembuatan patung lilin yang ada di madame tussauds


sumber :
wikipedia

PERSIAPAN STUDI EKSKURSI

Penulisan kali ini mengenai persiapan  selama perjalanan di Hoshema. diantaranya
  1. perlengkapan pribadi
  2. kamera
  3. sd card
  4. tripod
  5. charger kamera dan handphone
  6. uang cash
  7. pasport
tujuan di lakukannya studi ekskursi ini adalah membuat film dokumenter yang di kerjakan oleh tiap tim dan masing masing tim mendapatkan objek yang berbeda dengan job yang berbeda juga

di perlukan persiapan yang matang agar pengerjaan film berjalan dengan baik. dan mendapatkan hasil yang memuaskan. sebelum berangkat kesana di perlukan stamina yang kuat agar pengerjaan dalam pembuatan film ini menjadi lebih maksimal serta melakukan komunikasi yang baik dengan seluruh tim dan itu adalah kunci utama dalam pembuatan film dokumenter tersebut.

HONGKONG INTERNATIONAL AIRPORT

Hasil gambar untuk BANDARA HONGKONGHasil gambar untuk BANDARA HONGKONG

Bandar Udara Internasional Hong Kong (b. InggrisHong Kong International Airport atau HKIA) adalah bandara internasional yang melayani daerah Hong KongRepublik Rakyat Tiongkok dengan kode IATA HKG dan kode ICAOVHHH. Nama lain dari bandara ini adalah Bandara Chek Lap Kok.

Bandara berkapasitas sebesar 45 juta penumpang dengan 3 juta ton kargo dan setelah landas pacu kedua dibuka pada Mei1999, kapasitas meningkat menjadi 87 juta penumpang dan 9 juta ton kargo. Saat ini terdapat 2 buah landas pacu dengan panjang 3.800 meter dan selebar 60 meter.

SEJARAH

Bandara ini dibangun untuk menggantikan Bandara Internasional Kai Tak di atas pulau buatan yang direklamasi dari pulau Chek Lap Kok dan Lam Chau. Luas lahan bandara ini adalah 12,48 km² yang 25% dari luas tersebut adalah kedua pulau yang direklamasi tadi.
Bandara ini dibuka pada 6 Juli 1998 dengan desain dari arsitekFoster and Partners serta memakan waktu 6 tahun dengan biaya 20 miliar dolar AS. Selama tiga sampai lima bulan pertama beroperasi, berbagai masalah melanda bandara ini bahkan kargo sempat dipindahkan kembali ke Kai Tak



SUMBER :
- WIKIPEDIA

Kamis, 15 Juni 2017

HONGKONG

Hong Kong merupakan satu dari dua Daerah Administratif Khusus yang merupakan bagian dari negara Republik Rakyat Tiongkok satu lagi namanya Macau.Luas wilayah Hong Kong 1,104 km2 dengan penduduk sekitar 7 Juta jiwa.Penduduk HK terdiri dari etnis China (95%) dan etnis lain (5%). Mayoritas etnis Han asal Guangzhou dan Taishan, dua kota yang bertetangga dengan Provinsi Guangdong.


Hongkong juga merupakan sebagai tempat kunjungan wisata. banyak turis dari berbagai macam negara ingin datang ke hongkong . dan Hongkong juga di kenal sebagai pusat keuangan dan kota pilihan untuk shopping barang-barang mewah. selain itu negara ini  juga menjadi bagian penting dalam budaya dan sejarah dunia. 

Berikut beberapa tempat wisata yang ada di Hongkong

1. Repulse Bay & Beaches


Repulse Bay ini adalah pantai yang paling populer di Hong Kong. Tempat wisata di Hong Kong ini dilengkapi dengan gaya mewah dan pemandangan arsitektur tradisional China di club house Hong Kong Life Saving Society dan juga arsitektur modern bergaya kolonial.

2. Avenue of Stars


Avenue of Stars yang berlokasi di Tsim Sha Tsui adalah sebuah balkon untuk penghargaan bagi para bintang besar Hong Kong, seperti misalnya Bruce Lee. Avenue of Stars serupa dengan Walk of Fame di Hollywood. Selain sebagai salah satu tempat yang banyak dikunjungi oleh wisatawan, tempat wisata di hongkong ini juga populer untuk berbagai kegiatan seperti jalan-jalan santai, jogging, dan juga nongkrong

3. Vistoria Park


ka Anda ingin melihat Hong Kong yang sebenar-benarnya, pergilah mengunjungi Victoria Park. Anda bisa naik trem ke tempat tertinggi di Hong Kong untuk menikmati keindahan gedung pencakar langit dan pulau-pulau di sekitarnya. Anda bisa menikmati pemandangan gedung pencakar langit yang berkilau dan Victoria Harbour. 

4. Star Ferry


Star Ferry adalah salah satu atraksi turis yang paling terkenal di Hong Kong. Star Ferry akan membawa Anda dari Pulau Hong Kong ke Kowloon. Anda bisa menikmati pertunjukan Symphony of Lights, sebuah pertunjukan yang menggabungkan lampu, laser, kembang api dan 44 gedung di tepi Hong Kong dan Kowloon. 

5. Madam Tussauds Wax Museum


merupakan kunjungan wisata yang merupakan museum patung tokoh terkenal yang terbuat dari lilin.

6. Masjid Ammar


dan bagi para muslim wajib mengunjungi Masjid ini yang berada di 5/F., Osman Ramju Sadick Islamic Centre, 40 Oi Kwan Road, Wan Cha. selain di fungsikan sebagai Masjid. tempat ini terdapat restauran , dan restaurant ini terkenal memiliki dim sum halal yang ada di hongkong.

sumber :
- anekatempatwisata.com
- Awan Yulianto,Dimsum halal hongkong di islamic centre, wan chai
- Wikipedia

Senin, 12 Juni 2017

MAKAU

Makau merupakan sebuah wlayah yang berada di pesisir selatan Republik Rakyat Tiongkok setelah penandatanganan perjanjian antara portugal dengan Tiongkok pada 20 Desember 1999 bersama dengan hongkong. Makau adalah suatu wilayah dengan status sebagai Daerah Administratid Khusus yang berlaku hingga 20 Desember tahun 2049 atau 50 tahun setelah penandatanganan penyerahan kedaulatan.

Macau sendiri terbagi menjadi empat wilayah yang dinamakan Macau PeninsulaTaipaCotaidan Coloane. Untuk gampang mengingatnya, Macau Peninsula adalah area favorit  turis; Taipa adalah lokasi di mana bandara Macau berada; Cotai adalah daerah yang terkenal akan kasino dan nightlife-nya; sedangkan Coloane adalah daerah Macau yang belum berkembang secara total, dapat di katakan sebagai  "desa"-nya Macau.

Adapun yang menjadi tempat tampat sebagai tempat parwisata atau sebagai tempat berkundungnya bagi para turis dari berbagai macam negara.beberapa diantaranya :


Senado Square (Largo Do Senado) sebuah Plaza dengan air mancur yang di kelilingi oleh bangunan bangunan bersejarah yang bergaya kolonial. 

Hasil gambar untuk senado square
Senado Square
reruntuhan katedral St. Paul (Sao Paulo), dahulunya merupakan gereja besar yang bergaya portugis.
St Paul

A-Ma Temple merupakan salah satu kuil tertua yang berada di Macau. di percaya bahwa nama kota Macau di ambil dari kuil tersebut.
A-Ma Temple

Vemetian Macau di eknal sebagai tempat kasino terbesar di dunia.

Hasil gambar untuk venetian macau



Venetian Macau

Macau Tower, terkenal sebagai tempat Bungjee Jumping spot tertinggi didunia. tempat ini mejadi tempat favorit bagi para turis yang gemar dalam memicu adrenalin.


 Macau Tower


SUMBER :
-WIKIPEDIA
Herajeng Gustiayu , SEKILAS MACAU, KOTA PENINGGALAN KOLONIALEROPA DI ASIA